Cara Membuat Text Usang di CorelDraw part 2

Sebelumnya saya pernah membuat Tutorial yang sama "klik disini" jika ingin membaca. Tapi Tutorial kali ini jauh lebih gampang dan singkat bro, yuk simak :D

Cara Membuat Text Usang di CorelDraw

Pertama
Buka software CorelDraw kalian, dan buatlah sebuah background berwarna dan tulisan terserah kalian. Sebagai contoh bisa lihat gambar dibawah ini bro.

Cara Membuat Text Usang di CorelDraw

Kedua
Import Tekstur Grunge dengan menekan Ctrl+I (Tekstur Grungenya bisa di Download "disini")
dan letakan Tekstur di atas text, terus warnai Teksture Grunge dengan warna yang sama dengan Background bro.

Cara Membuat Text Usang di CorelDraw


Nah hasilnya akan seperti gambar yang paling atas di artikel ini :D *scrol ke atas
Oke bro makasih ya telah membaca, semoga bermanfaat :)

Next
This is the current newest page
Previous
Next Post »
Thanks for your comment